SATUAN ACARA PERKULIAHAN SOSIOLOGI KOMUNIKASI

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)
Identitas Matakuliah
Nama matakuliah                    :   Sosiologi Komunikasi
Nomer kode                            :   KPI-11029
Jumlah SKS                            :   2
Semester                                  :   Gasal 2014/2015
Program studi                          :   Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)
Dosen                                      :   Ahmad Faqih, S.Ag, M.Si
Deskripsi Isi
Mata kuliah ini dimaksudkan agar para mahasiswa memiliki pengetahuan tentang dasar-dasar sosiologi komunikasi, teori-teori sosiologi komunikasi, masalah-masalah sosial komunikasi global dan lokal.
Kompetensi
Mahasiswa diharapkan dapat memahami teori-teori sosiologi komunikasi, dan mampu menganalisa probem-problem komunikasi dalam konteks global dan lokal.
Pendekatan Pembelajaran
Ekspositori
a.       Metode                  :   Ceramah, Dialog, Diskusi, investigasi
b.      Tugas                     :   Observasi lapangan
c.       Media                    :   Whiteboard, LCD, laptop
Rincian Materi Perkuliahan Tiap Pertemuan
Pertemuan 1 :   Pengantar Sosiologi Komunikasi
Pertemuan 2 :   Interaksi Sosial dan Struktur Sosial
Pertemuan 3 :   Peran Komunikasi dalam Kehidupan Masyarakat
Pertemuan 4 :   Pranata Pemerintah tentang Komunikasi
Pertemuan 5 :   Budaya Komunikasi Masyarakat
Pertemuan 6 :   Komunikasi Kelompok
Pertemuan 7 :   Stratifikasi Sosial dan Mobilitas Sosial Komunikasi
Pertemuan 8 :    UTS
Pertemuan 9 :   Globalisasi
Pertemuan 10:  Komunikasi Dunia Maya
Pertemuan 11:  Budaya Pop dalam Konteks Global
Pertemuan 12:  Integrasi Sosial Masyarakat Media
Pertemuan 13:  Masalah-Masalah Sosial Komunikasi dalam Konteks Global
Pertemuan 14:   Masalah-Masalah Sosial Komunikasi dalam Konteks Lokal
Pertemuan 16:  UAS
Evaluasi
Partisipasi di kelas
Pembuatan tugas
UTS, dan UAS


Daftar buku
Alo Liliweri, Sistem Komunikasi Masyarakat, Yogyakarta, LKiS, 2000
Anthony Giddens, The Third Way Jalan Ketiga Pembaharuan Demokrasi Sosial, Jakarta, Gramedia, 1998.
Astrid S.Susanto, Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial, Jakarta, Binacipta, 1983.
Burhan Bungin, Sosiologi Komunikasi, Kencana, Jakarta, 2009
Charles R.Wright, Sosiologi Komunikasi Massa, Remadja Karya, Bandung, 1985
David Holmes, Teori Komunikasi, Media Teknologi dan Masyarakat, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 2012
Dedy Mulyana, Komunikasi Lintas Budaya, Bandung, Rosdakarya, 1996
Kamanto Sunarto, Pengantar Sosiologi, Jakarta, LP Fak.Ekonomi UI, 2000.
John Vivian, Teori Komunikasi Massa, Kencana, Jakarta, 2008
Jalaludin Rakhmat, Psikologi Komunikasi, Bandung, Rosdakarya, 2000.
Mansour Fakih, Sesat Pikir Teori Pembangunan dan Globalisasi, Yogyakarta, Pustaka Pelajar dan Insist, 2001.

Werner J dan James.W, Teori Komunikasi  Sejarah, Metode, dan Terapan di dalam Media Massa, Kencana, Jakarta, 2009

Post a Comment

0 Comments